PanduanIT

Sering kali kita ingin mengakses situs namun telah diblokir oleh negara dan kita tidak dapat mengakses situs tersebut. Contoh situs Reddit dan semacamnya tidak akan bisa dikunjungi karena telah diblokir oleh negara.

Cara Membuka Situs Website Yang Diblokir Tanpa VPN di HP

Sebenarnya cara untuk bisa mengakses situs tersebut bisa menggunakan VPN, akan tetapi bila menggunakan VPN maka koneksi internet akan menjadi lambat dan tidak secepat kecepatan normal. Untuk itu ada cara lain yang bisa digunakan untuk menangani masalah ini.

Dan kali ini saya akan memberikan tutorial bagaimana cara membuka situs yang diblokir tanpa menggunakan VPN, dan berikut adalah langkah langkahnya.

Langkah Membuka Situs Website Yang Diblokir Tanpa VPN di HP

Langkah pertama adalah anda harus menginstall sebuah aplkasi yang bernama Puffin Browser yang bisa mengakses website yang diblokir tanpa menggunakan VPN.
Download Puffin Browser Android
Download Puffin Browser IOS
Setelah download dan install, ikut langkah langkah di bawah ini.
  1. Buka aplikasi Puffin Browser
  2. Selanjutnya cari situs yang diblokir di google
    Cara Membuka Situs Website Yang Diblokir Tanpa VPN di HP
  3. Setelah itu kunjungi situs tersebut
  4. Kini anda dapat mengunjungi situs yang diblokir tanpa ada masalah dan internet tidak akan berkurang atau berpengaruh
    Cara Membuka Situs Website Yang Diblokir Tanpa VPN di HP
  5. Selesai.
Itulah cara mengakses atau membuka situs website yang diblokir tanpa harus menginstall VPN di HP. Cukup menggunakan satu browser saja maka kita bisa mengakses situs yang diblokir tanpa terkendala dan tentu kecepatan internet tidak berpengaruh seperti saat penggunaan VPN yang terkesan lemot.
Bila ada pertanyaan atau yang lainnya bisa berkomentar di bawah ini.

Cara Mematikan Komentar Youtube

Cara Menghapus Semua Riwayat Pencarian Instagram Sekaligus

Cara Menghapus Semua Pesan Facebook Messenger

Cara Mendeteksi Foto Editan Atau Tidak

Rekomendasi Toko Jual Voucher Steam Wallet Termurah

Cara Mengatasi Limit Download MEGA

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *