cara membuat aturan di grup facebook 4892
cara membuat aturan di grup facebook 4892
Facebook

Cara Membuat Aturan Di Grup Facebook

Setiap grup facebook pasti memiliki sebuah peraturan yang diterapkan untuk menjaga grup tetap aman dan kondusif serta menghindari hal hal yang tidak diinginkan.

Aturan grup dibuat agar setiap anggota grup menaatinya dan terciptalah grup dengan tujuan yang jelas serta meminimalisir terjadinya kerusuhan. Aturan grup sendiri bisa ditulis lebih dari 1 aturan dan memuat berbagai macam aturan yang bisa anda kelola sendiri.

Dan di artikel kali ini saya akan memberikan tutorial bagaimana cara membuat aturan di grup facebook, berikut langkah langkahnya.

Langkah Mudah Membuat Aturan Grup Facebook 

  1. Pertama tama buka aplikasi facebook
  2. Pilih grup yang sudah anda buat
  3. Setelah itu pilih emblem pengaturan di pojok kanan atas
    Cara Membuat Aturan Di Grup Facebook
  4. Lalu pilih menu Aturan
    Cara Membuat Aturan Di Grup Facebook

  5. Setelah pilih tombol Mulai
    Cara Membuat Aturan Di Grup Facebook

  6. Buat aturan grup sesuai keinginan lalu pilih tombol Selanjutnya
    Cara Membuat Aturan Di Grup Facebook

  7. Anda bisa membuat lagi Aturan grup
    Cara Membuat Aturan Di Grup Facebook
  8. Atau mengambil dari contoh aturan
    Cara Membuat Aturan Di Grup Facebook

  9. Selesai.

Akhir Kata

Itulah cara membuat aturan grup facebook dengan mudah. Pastikan aturan berisi hal yang membuat semua anggota nyaman dan tidak memihak salah satunya saja.
Anda juga bisa membuat aturan berdasarkan template yang sudah disediakan facebook dari contoh aturan yang ada saat membuat peraturan grup

What's your reaction?

Excited
0
Happy
0
In Love
0
Not Sure
0
Silly
0
Rifqiy Hamid
Rifqiy adalah seorang penulis ahli dalam sosial media dan teknologi komputer dengan pengalaman lebih dari 3 tahun di industri digital. Selain itu, dia memiliki kecintaan yang besar pada dunia tulis-menulis dan telah menulis banyak konten yang sukses di berbagai platform.

    You may also like

    More in:Facebook

    Leave a reply

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *