26 Pekerjaan Paruh Waktu Yang Cocok Untuk Mahasiswa Kuliahan
Kerja paruh waktu dilakukan para mahasiswa untuk menambah uang saku selama kuliah. Namun masih banyak yang tidak tau pekerjaan apa saja yang dapat dikerjakan tanpa mengganggu kegiatan belajar di kampus.
Untuk melakukan pekerjaan part time mahasiswa harus benar benar bisa mengatur waktunya untuk membagi antara belajar dan bekerja . Tidak semua jenis pekerjaan bisa diambil untuk menambah uang saku mahasiswa, pekerjaan yang full time tidak mungkin bisa dikerjakan mahasiswa. Untuk sebab itu harus memilih pekerjaan yang sekiranya tidak mengganggu aktifitas belajar di kampus.
Kali ini admin akan memberikan informasi kerja paruh waktu yang cocok untuk mahasiswa untuk menambah uang saku , berikut daftar jenis pekerjaannya.
Bisnis Lokal :
1. Sales Butik
2. CS Toko Buku
3. Fotografer
4. Wedding Organizer
5. Guru Les / Kursus
6. Lifeguard
7. Operator Warnet
Pekerjaan Tentang Kuliner :
8. Jual Eskrim
9. Jual Makanan Minuman di Kantin
10. Pelayan Restaurant
11. Barista
12. Bisnis Katering
13. Jadi Food Truck Staff
14. Kasir
Startup / Pekerjaan Kantoran Online
15. Admin Sosial Media
16. Asisten Online
17. Marketing & Sales
18. Blogger
19. Desainer Grafis
20. Software Engineering
Memiliki kemampuan koding ? bekerjalah secara online atau remote ke sebuah perusahaan di internet dan bisa dilakukan sambil kuliah , apalagi jika jurusan anda teknik informatika sangat cocok dengan pekerjaan ini untuk menghasilkan uang tambahan dan pengalaman kerja.